Menambahkan banner.

Menambahkan banner.

oleh W. Purnomo -
Jumlah balasan: 9
Agar tampilan lebih menarik, kita bisa menambahkan banner di moodle kita. Caranya buat file JPG atau GIF dengan tinggi 95 px dan lebar 762 px. lalu upload.

Ubah file header.html yang ada di folder: theme/theme-yang-dipakai/header.html

Mis. theme/metal/header.html

Sekarang tampilan moodle kita akan lebih menarik. Bagi yang punya tips dan trik menarik bisa sharing di sini.
Rata-rata penilaian: -
Sebagai balasan W. Purnomo

Re: Menambahkan banner.

oleh Lukman Nurhakim -
Saya sudah mencoba untuk mengedit file header.html standart tapi masih terjadi kesalahan (error) sebenarnya file gambarnya tersebut ditaruh di folder manasih? di pix atau di user trus cara mengedit file yang benar dan rincinya seperti apa mohon bantuannya, terima kasih.
Sebagai balasan Lukman Nurhakim

Re: Menambahkan banner.

oleh W. Purnomo -

Logo ditaruh di root. Edit header di folder sesuai theme yg anda pilih. Mulai setelah // This is what gets printed ......... s/d </table> ganti dengan ini:

<?php if ($home) {  // This is what gets printed on the home page only  ?>

  <CENTER><IMG border=0 height=95 src="http://localhost/nama-folder elearning-anda/logo.jpg"
      width=763></A></CENTER>
<?php } else if ($heading) {  // This is what gets printed on any other page with a heading ?>

  <table width="100%" cellpadding="0" cellspacing="0" border="0" class="header">
    <tr>
     <TR>
    <TD class=headerhomemain vAlign=top>
      <CENTER><IMG border=0 height=95 src="http://localhost/nama-folder e-learning-anda/logo.jpg"
      width=763></CENTER></TD>
      <td align="right" valign="top" class="headermenu"><?php echo $menu ?></td>
    </tr>
  </table>

Sebagai balasan W. Purnomo

Re: Menambahkan banner.

oleh indrawan awan -
mas saya sudah membuka moodle saya ingin mengubah tampilan di headernya tapi belum tahu tempatnya headernya berbentuk swf bisa gak
Sebagai balasan indrawan awan

Re: Menambahkan banner.

oleh alfredo lefaan -
swf tuh berarti aplikasi flash, ok ku coba bantu:
ketik script dibawah ini:

<----- code ----------------------------------------------------------------------------->
<object classid="clsid:d27cdb6e-ae6d-11cf-96b8-444553540000" codebase="http://download.macromedia.com/pub/shockwave/cabs/flash/swflash.cab#version=6,0,0,0" width="300" height="56" id="Untitled.swf" align="middle">
<param name="allowScriptAccess" value="sameDomain">
<param name="movie" value="Untitled.swf">
<param name="quality" value="high">
<param name="bgcolor" value="#ffffff">
<embed src="Untitled.swf" quality="high" bgcolor="#ffffff" width="300" height="56" name="Untitled.swf" align="middle" allowScriptAccess="sameDomain" type="application/x-shockwave-flash" pluginspage="http://www.macromedia.com/go/getflashplayer">
</object>
<----- end of code --------------------------------------------------------------------->

ganti "Untitled.swf" dengan namafile swf anda, ganti width dan height sesuai ukuran canvas file swf anda.
jgn lupa install plug-in flash buat browser anda.
Sebagai balasan W. Purnomo

Re: Menambahkan banner.

oleh Mukhtar Khuluk -

Apakah moodle 2.0.1sama caranya.?

krn "Ubah file header.html yang ada di folder: theme/theme-yang-dipakai/header.html"

saya cari2 kok gak ada file tsb. (moodle 2.0.1)

mohon penjelasannya. terima ksih buanyak sblmnya.

Sebagai balasan Mukhtar Khuluk

Re: Menambahkan banner.

oleh jp revo -

iya , ane juga nyari file header.html gak ketamu2 ..

padahal dah nyari , di theme/nama-folder-theme/

gak nemu tuh header.html

Sebagai balasan Mukhtar Khuluk

Re: Menambahkan banner.

oleh Muharmy Kurniawan -

untuk moodel ver. 2.0 keatas,
Tahap 1.

Siapkan file image dengan format .PNG, .JPG atau .GIF (untuk banner animasi). Copast file image ke folder pix pada themes masing2 ex. "C:\xampp\htdocs\moodle\theme\formal_white\pix" pada kali ini saya mau mengubah banner pada themes "formal white" pada moodle, hapus file logo.PNG dengan dan ganti dengan file banner yang kita buat, beri nama yang sama dengan nama yang sebelumya, ex. logo.GIF

Tahap 2

 

Buka situs e-learning moodel, buka "Setting>Appearance>Themes>Themes Selector kemudian click tombol "clear theme caches" pada bagian atas themes selector

 

SELAMAT MENCOBA